Perkembangan Pemukiman Di Daerah Indramayu

  • Saptono N
N/ACitations
Citations of this article
11Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Awai pertumbuhan kota-kota di sepanjang pantai utara Jawa Barat erat kaitannya dengan jatuhnya Malaka ke tangan Portugis pada tahun 1511. Sejak itu hubungan dagang antara Portugis dengan kerajaan Sunda semakin intensif. Hal ini karena Sunda banyak menyediakan barang-barang komoditas terutama lada. Dalam uraiannya, Barros memberi gambaran bahwa daerah pedalaman Sunda bergunung-gunung tidak seperti di pedalaman Jawa. Pelabuhan-pelabuhan yang utama berjumlah enam yaitu Chiamo, Xaca-tra, atau Caravam, Tangaram, Cheguide, Pondang, dan Bantam.

Cite

CITATION STYLE

APA

Saptono, N. (1995). Perkembangan Pemukiman Di Daerah Indramayu. Berkala Arkeologi, 15(3), 60–64. https://doi.org/10.30883/jba.v15i3.671

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free