Impelementasi Metode Rapid Application Development Pada Rancang Bangun Sistem Informasi Berbasis Web dengan Framework W3.CSS

  • Gunadi G
N/ACitations
Citations of this article
214Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pesatnya perkembangan teknologi informasi dan jaringan internet semakin memudahkan pengembangan aplikasi berbasis web untuk mendukung kegiatan administrasi dalam suatu organisasi. Permasalahan yang dihadapi oleh POUK Lenteng Agung saat ini adalah belum adanya sistem informasi yang terintegrasi untuk melakukan kegiatan administrasi seperti pengelolaan data anggota dan data transaksi pembayaran iuran anggota. Rancang bangun sistem informasi berbasis web di POUK Lenteng Agung menggunakan bahasa pemrograman PHP dan framework W3.CSS dengan metode Rapid Application Development (RAD. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah sistem informasi berbasis web pada POUK Lenteng Agung yang dapat digunakan untuk mengelola data member dan transaksi pembayaran member dengan cepat dan mudah sehingga dapat meningkatkan kualitas pelayanan yang diberikan kepada seluruh anggota.

Cite

CITATION STYLE

APA

Gunadi, G. (2021). Impelementasi Metode Rapid Application Development Pada Rancang Bangun Sistem Informasi Berbasis Web dengan Framework W3.CSS. Informatik : Jurnal Ilmu Komputer, 17(3), 246. https://doi.org/10.52958/iftk.v17i3.3891

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free