ANALISIS PEMBIASAAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM MEMBENTUK KARAKTER RELIGIUS SISWA KELAS V di SD ISLAM ALMADINA SEMARANG

  • Prasetya S
N/ACitations
Citations of this article
15Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan mengenai pembiasan pendidikan islam dalam membentuk karakter religius siswa kelas V di SD Islam Almadina Semarang.  Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan observasi; wawancara; dan dokumentasi. Teknik analisis data yang  digunakan  yaitu  Reduksi data (Data Reduction), Penyajian data (Data Display), dan Verifikasi Data/ penyimpulan (Conclusions Drowing). Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya pembentuka karakter religius melalui metode pembiasaan yang sudah diterapkan dan dijalankan di SD Islam Almadina Semarang diantarannya: (1) berdoa sebelum dan setelah pembelajaran; (2) hafalan surat-surat pendek; (3) pelaksanaan sholat dhuha; dan (4) menerapkan budaya 5S (Salam, Senyu, Sapa, dan Santun). Dengan adanya kegiatan pembiasaan yang sudah dijalankan tersebut  implementasi dari cara-cara yang digunakan untuk membentuk karakter religius siswa kelas V di SD Islam Almadinah Semarang.

Cite

CITATION STYLE

APA

Prasetya, S. Y. (2023). ANALISIS PEMBIASAAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM MEMBENTUK KARAKTER RELIGIUS SISWA KELAS V di SD ISLAM ALMADINA SEMARANG. Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 9(2), 3921–3930. https://doi.org/10.36989/didaktik.v9i2.1122

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free