PEMBELAJARAN QAWAID BAHASA ARAB MENGGUNAKAN METODE INDUKTIF BERBASIS ISTILAH-ISTILAH LINGUISTIK

  • Setyawan C
N/ACitations
Citations of this article
352Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abtract Qawaid learning is one of the most important part in the methodology of learning Arabic. In practice, the learning qawaid mostly using traditional methods in Islamic boarding schools, especially boarding schools Salaf. Different in modern pesantren mostly using modern methods such as the inductive method, which starts from the examples, a general overview, then a conclusion or understanding. However, in practice, the Arabic language teachers still find it difficult to explain to the students. This is due to there are many students who do not understand at all the elements of Arabic language. Most of them only understand the elements of the English language. Thus the researchers are trying to design a learning strategy qawaid with desigin and conecting between linguistic elements both in Arabic, English or Indonesian with inductive method. Abstrak Pembelajaran Qawaid merupakan salah satu bagian terpenting dalam metodologi pembelajaran bahasa Arab. Pada prakteknya, pembelajaran qawaid sebagaian besar menggunakan metode tradisional dipondok-pondok pesantren terutama pesantren salaf. Berbeda pada pesantren modern sebagaian besar menggunakan metode modern seperti metode induktif, yaitu dimulai dari contoh-contoh, gambaran umum, kemudian kesimpulan atau pengertian. Namun pada prakteknya, para guru bahasa Arab masih merasa kesulitan untuk menerangkan kepada para siswa. Hal ini diakibatkan masih banyaknya para siswa yang memang belum memahami sama sekali unsur-unsur kebahasaan Arab. Kebanyakan mereka hanya memahami unsur-unsur kebahasaan bahasa Inggris. Maka dari itu peneliti mencoba untuk mendesain sebuah strategi pembelajaran qawaid dengan mendesain dan mengoneksikan antara unsur-unsur kebahasaan baik dalam bahasa arab, inggris maupun indonesia dengan metode induktif.

Cite

CITATION STYLE

APA

Setyawan, C. E. (2015). PEMBELAJARAN QAWAID BAHASA ARAB MENGGUNAKAN METODE INDUKTIF BERBASIS ISTILAH-ISTILAH LINGUISTIK. Al-Manar, 4(2). https://doi.org/10.36668/jal.v4i2.54

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free