Pengaruh Kualitas Produk terhadap Kepuasan Konsumen Sepeda Motor NMAX pada PT Yamaha A. Rivai Palembang

  • Aditia A
  • Wadud M
  • DP M
N/ACitations
Citations of this article
776Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengukur pengaruh kualitas produk terhadap kepuasan konsumen sepeda motor NMAX pada PT Yamaha A. Rivai Palembang. Teknik sampling yang digunakan adalah accidental sampling dengan responden akhir berjumlah 50. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner dan wawancara dan dianalisis menggunakan regresi linier sederhana pada SPSS V22. Hasil pengukuran menunjukkan bahwa kualitas produk memiliki thitung>ttabel (15.209>2.01) dan taraf signifikansi (0,000<0,05). Ini dapat disimpulkan bahwa kualitas produk berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan konsumen. Hasil uji koefisien korelasi (R) adalah sebesar 0,910 yang berarti hubungan antara kualitas produk dengan kepuasan konsumen adalah sangat kuat (91%). Koefisiendeterminasi (R2) sebesar 0,828 yang berarti besarnya kontribusi kualitas produk bisa menjelaskan kepuasan konsumen sebesar 82,8% sisanya sebesar 17,2% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam penelitin ini.

Cite

CITATION STYLE

APA

Aditia, A. R. R., Wadud, M., & DP, M. K. (2020). Pengaruh Kualitas Produk terhadap Kepuasan Konsumen Sepeda Motor NMAX pada PT Yamaha A. Rivai Palembang. Jurnal Nasional Manajemen Pemasaran & SDM, 1(01), 23–37. https://doi.org/10.47747/jnmpsdm.v1i01.4

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free