Penelitian karakter ini berdasakan pada pembelajaran yang dilakukan di MTs NU Miftahul Ulum yang mana dalam pembelajran ini dilakukan daring. Proses pelaksanaan penelitiaan ini akan menggunakan metode kualitatif deskriptif untuk menghasilkan kenyataan karakter yang terbentuk dalam pembelajaran di Mts NU Miftahul Ulum. Penggalian ilmu peneliti menggunakan teknik wawancara dan pengamatan yang hasilnya menunjukan adanya signifikan pada karakter pembelajran yang dilakukan oleh MTs NU Miftahul Ulum. Bentuk dari pembelajaran yang dilaksanakan dalam masa daring bisa dilakukan untuk pendidikan karakter. Tidak hanya itu, proses pembelajaran ini daring masih bisa dilakukan seperti pada proses pembelajran secara konvensional.
CITATION STYLE
Hakim, A. L., Muthohar, H., & Rofi’i, A. (2020). PENERAPAN PENDIDIKAN KARAKTER MELALUI PEMBELAJARAN IPS MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN DARING DI MTs NU MIFTAHUL ULUM LORAM KULON KECAMATAN JATI KABUPATEN KUDUS TAHUN 2020/2021. IJTIMAIYA: Journal of Social Science Teaching, 4(2), 132. https://doi.org/10.21043/ji.v4i2.8581
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.