PENGARUH PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) MIKRO BANK RAKYAT INDONESIA UNIT TANJUNG BATU CABANG KAYU AGUNG TERHADAP PEREKONOMIAN MASYARAKAT KECAMATAN TANJUNG BATU PADA MASA PANDEMI COVID-19

  • Gita Mapaza
  • Mohammad Faizal
  • Havis Aravik
N/ACitations
Citations of this article
19Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini di lakukan di BRI Unit Tanjung Batu Cabang Kayu Agung . Tujuan penelitian ini  untuk mengetahui Pengaruh Pemberian Kredit Usaha Rakyat Terhadap Perekonomian Masyarakat Kecamatan Tanjung Batu diMasa Pandemi Covid-19 . Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif yaitu metode analisis yang berdasarkan   perhitungan yang dilakukan  peneliti. Data penelitian adalah data primer yang diperoleh dari sumber pertama, seperti data-data dari bank dan  kuisioner. Metode yang digunakan uji statistik dan  regresi linear sederhana serta Uji t ( Parsial)  yang dibantu program komputer SPSS. Jumlah responden yang ditentukan sebanyak 96 responden. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel kredit usaha rakyat memengaruhi masyarakat sebesar 0,328 atau berpengaruh secara positif yang artinya jika variabel kredit usaha rakyat meningkat 1, maka berpengaruh terhadap masyarakat akan meningkat sebesar 0,328. Kemudian nilai R² sebesar 0,655 atau 65,5% menunjukan bahwa variabel masyarakat yang dapat dijelaskan oleh kredit usaha rakyat adalah 65,5%,sedangkan 34,5% dijelaskan oleh faktor-faktor lain yang tidak disertakan dalam penelitian ini.t-hitung variabel motivasi intrinsik sebesar 2.115 pada tingkat sig sebesar 0.009. Hasil uji-t tersebut dikaitkan dengan hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini. Berdasarkan hipotesis tersebut maka  dapat diterima karena nilai signifikan < 0.05. Dan demikian maka variabel kredit usaha rakya secara parsial masing-masing memengaruhi masyarakat.

Cite

CITATION STYLE

APA

Gita Mapaza, Mohammad Faizal, & Havis Aravik. (2022). PENGARUH PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) MIKRO BANK RAKYAT INDONESIA UNIT TANJUNG BATU CABANG KAYU AGUNG TERHADAP PEREKONOMIAN MASYARAKAT KECAMATAN TANJUNG BATU PADA MASA PANDEMI COVID-19. GEMILANG: Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 2(4), 20–29. https://doi.org/10.56910/gemilang.v2i4.129

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free