PENGARUH INTRINSIK REWARD DAN PENDIDIKAN TERHADAP MOTIVASI KERJA PEGAWAI PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH (BKD) KOTA PARIAMAN

  • Jayasman J
N/ACitations
Citations of this article
23Readers
Mendeley users who have this article in their library.
Get full text

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Badan Kepegawaian Daerah Kota Pariaman. Tujuannya untuk mengetahui pengaruh intrinsik reward dan pendidikan terhadap motivasi kerja. Populasinya adalah semua pegawai Badan Kepegawaian Daerah Kota Pariaman sebanyak 35 orang. Karena populasinya jumlahnya dibawah 100 orang maka seluruh populasi dijadikan responden. Model analisis yang digunakan yaitu regresi linear berganda. Dengan nilai konstanta  (α) adalah 1,938  sedangkan nilai koefisien intrinsik reward 0,131 dan pendidikan0,655. Berdasarkan hasil analisis data dengan regresi linear berganda diketahui bahwa nilai R-squre sebesar 0,711. Uji f menunjukan ketiga variabel indenpenden berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel dependen.

Cite

CITATION STYLE

APA

Jayasman, J. (2018). PENGARUH INTRINSIK REWARD DAN PENDIDIKAN TERHADAP MOTIVASI KERJA PEGAWAI PADA BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH (BKD) KOTA PARIAMAN. Jurnal Apresiasi Ekonomi, 1(2), 96–102. https://doi.org/10.31846/jae.v1i2.48

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free