ANALISIS PENGARUH HUTANG JANGKA PANJANG, HUTANG JANGKA PENDEK DAN MODAL KERJA BERSIH TERHADAP LABA PADA PT. GRIYA ASRI PRIMA

  • Dewi D
N/ACitations
Citations of this article
103Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

ABSTRAKKeuangan suatu perusahaan merupakan suatu bidang dalam keuangan yang mendapat perhatian dan mempunyai pengaruh yang cukup besar terhadap nilai perusahaan. Sering kali para pengambil keputusan memperhatikan struktur keuangan perusahaan dalam rangka investasi ke perusahaan yang bersangkutan. Perbankan juga memperhatikan struktur keuangan untuk memberikan kredit ke suatu perusahaan. Baik kreditur jangka pendek maupun kreditur jangka panjang dan pemegang saham, kedua-duanya akan memperhatikan kondisi keuangan jangka pendek dan kondisi keuangan jangka panjang, hanya tekanan perhatiannya yang berbeda. Kata Kunci : Hutang, Modal kerja, Laba.

Cite

CITATION STYLE

APA

Dewi, D. P. (2017). ANALISIS PENGARUH HUTANG JANGKA PANJANG, HUTANG JANGKA PENDEK DAN MODAL KERJA BERSIH TERHADAP LABA PADA PT. GRIYA ASRI PRIMA. SEKRETARI, 1(2), 18. https://doi.org/10.32493/skr.v1i2.616

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free