Deteksi Pola Sebaran Penyakit Virus Kuning pada Tanaman Cabai Rawit Berbasis Analisis Geostatistika

  • Multazam N
  • Nirwanto H
  • Wiyatiningsih S
N/ACitations
Citations of this article
65Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Cabai rawit (Capsicum frutescens L.) merupakan komoditas yang memiliki nilai ekonomis tinggi dan dapat mempengaruhi inflasi di Indonesia. Virus kuning merupakan penyakit yang sering menyerang tanaman cabai rawit, mengakibatkan daun tanaman menguning, keriting dan, berukuran kecil serta bunganya bunganya rontok. Penelitian ini bertujuan untuk  mendeteksi dan mengetahui pola sebaran penyakit virus kuning menggunakan analisis geostatistika. Penelitian ini menggunakan data analisis deskriptif dan diolah menggunakan program Excel 2010 dan software SGEMS. Hasil penelitian analisis geospasial menunjukkan terdapat adanya pola sebaran penyakit dan hasil interpolasi menggunakan metode Kriging Kriging yang menunjukkan adanya foki berwarna kuning hingga merah yang menandakan insidensi penyakit dengan nilai tertinggi terlihat cukup luas atau menyebar sehingga sebaran penyakit virus kuning semakin heterogen pada lokasi tertentu.

Cite

CITATION STYLE

APA

Multazam, N. A., Nirwanto, H., & Wiyatiningsih, S. (2023). Deteksi Pola Sebaran Penyakit Virus Kuning pada Tanaman Cabai Rawit Berbasis Analisis Geostatistika. Agro Bali : Agricultural Journal, 6(2), 470–478. https://doi.org/10.37637/ab.v6i2.1202

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free