Strategi e-CRM Untuk Meningkatkan Kepuasan Konsumen : Sebuah Literatur Review

  • Solechan A
  • Kusumo H
N/ACitations
Citations of this article
234Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan kajian literatur review untukmendapatkan landasan teori yang bisamendukung pemecahan suatu permasalahan. Tujuan penelitian untuk mengetahui strategi E-CRM dari kajian riset yang sudah ada dalam kaitannya pada peningkatan kepuasan pelanggan. Metode analisis data yang digunakan yaitu analisis kualitatif dengan literatur review. Hasil penelitian menunjukkan -CRM sebagai kegiatan pemasaran, alat dan teknikyang disampaikan melalui internet yang meliputi email, www, chatroom, e-forum, dan lain-lain dengan tujuan untuk mencari,membangun dan meningkatkan istilah hubungan pelanggan untukmeningkatkan potensi individu mereka. Selain itu E-CRM jugamemanfaatkan e-teknologi lain yang meliputi mobiletelepon, panggilan pelanggan dan pusat kontak dan sistem responssuarasecara empiris menemukan bahwa tujuan akhir dari E-CRM adalahuntuk mendapatkan loyalitas konsumen, yang mengarah padapembelian berulang dan peningkatan profitabilitas. Elemen penting untuk memastikankeberhasilan perusahaan dalam E-CRM adalah layananpelanggan karena mereka menyatukan semua umpan balik daripelanggan dan mengetahui tingkat kepuasan pelangganmenggunakan layanan E-CRM. Dengan E-CRM, perusahaan dapat memastikan pemberian informasi yang jelas kepada pelanggan tentang layanan atauproduk mereka dan mampu menjadikan pelanggan agar merasa puas pada layanan yang diberikan perusahaan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Solechan, A., & Kusumo, H. (2022). Strategi e-CRM Untuk Meningkatkan Kepuasan Konsumen : Sebuah Literatur Review. Dinamika: Jurnal Manajemen Sosial Ekonomi, 2(1), 64–74. https://doi.org/10.51903/dinamika.v2i1.142

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free