Pemahaman Soteriologi Alkitabiah Mahasiswa Kristen UNS Surakarta

  • T. Haryono
  • Yemima K
N/ACitations
Citations of this article
65Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Mahasiswa Kristen belum mengerti secara penuh soteriologi alkitabiah.Kondisi buruk ini diperparah dengan belum diketahuinya sumbanganpengajaran mata kuliah PAK terhadap pemahaman mahasiswa Kristen diperguruan tinggi tentang soteriologi alkitabiah. Penelitian ini memiliki tujuan mengetahui sumbangan pembelajaran mata kuliah PAK terhadap pemahaman mahasiswa Kristen, tentang soteriologi alkitabiah. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan metode one group pretest postest. Populasipenelitian ini adalah 41 mahasiswa Kristen angkatan 2019 yang mengambil Mata Kuliah Pendidikan Agama Kristen di Fakultas Teknik, Universitas Sebelas Maret (UNS) program Sarjana (S1). Temuan penelitian: (1) Pengajaran mata kuliah PAK menyumbangkan 13,5% pemahaman mahasiswa Kristententang soteriokogi alkitabiah; (2) Pengajaran mata kuliah PAK sangatdiperngaruhi intensitas dan variasi metode penyampaian serta materi yang disampaikan.

Cite

CITATION STYLE

APA

T. Haryono, & Yemima, K. (2020). Pemahaman Soteriologi Alkitabiah Mahasiswa Kristen UNS Surakarta. PASCA : Jurnal Teologi Dan Pendidikan Agama Kristen, 16(2), 152–163. https://doi.org/10.46494/psc.v16i2.80

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free