FALSIFIKASI SEBAGAI PEDOMAN MEMAHAMI INFORMASI DI MEDIA SOSIAL SECARA OBJEKTIF

  • Putra Y
  • Fitrah Y
  • Kusmana A
N/ACitations
Citations of this article
7Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan upaya pencegahan bagi pengguna media sosial agar terhindar dari pembenaran suatu informasi serta bahaya berita palsu. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dan studi literatur yang berlandaskan pada filsafat teori falsifikasi Karl R Popper. Hasil penelitian ini ditemukan bahwa gagasan Popper adalah gagasan yang sangat menghindari kebenaran sesuatu. Penilaian objektif dan rasional dilakukan ketika membaca info di media sosial dengan mencermati kebenaran, serta tujuan dari informasi  tersebut disajikan. Rekomendasi penelitian, bahwa semua pengguna media sosial agar berfikir kritis dan rasional dalam menanggapi informasi di dunia maya.   Kata kunci : Falsifikasi; Informasi; Media Sosial; Objektif.

Cite

CITATION STYLE

APA

Putra, Y. I., Fitrah, Y., & Kusmana, A. (2023). FALSIFIKASI SEBAGAI PEDOMAN MEMAHAMI INFORMASI DI MEDIA SOSIAL SECARA OBJEKTIF. Jurnal Inovasi Pendidikan Dan Teknologi Informasi (JIPTI), 4(2), 289–295. https://doi.org/10.52060/pti.v4i2.1515

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free