ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) PADA PERUSAHAAN SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (2019 - 2022)

  • Yanto I
  • Astawa I
N/ACitations
Citations of this article
66Readers
Mendeley users who have this article in their library.
Get full text

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui kinerja keuangan perusahaan sektor makanan dan minuman  yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode kuntitatif dengan pendekatan deskriptif. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode kuntitatif dengan pendekatan deskriptif. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu www.idx.co.id dan situs resmi perusahaan  terkait, berupa laporan tahunan perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di BEI selama tahun 2019-2022. Hasil perhitungan Economic Value Added pada 19 perusahaan makanan dan minuman yang menghasilkan nilai Economic Value Added dari tahun 2019 sampai tahun 2020 bernilai positif atau (EVA > 0) terdapat 10 perusahaan yang hasilnya berfluktuasi tetapi dinyatakan positif setiap tahunnya, maka telah terjadi penambahan nilai ekonomis bagi perusahaan tersebut sehingga kinerja keuangan dapat dinyatakan dengan baik. Sedangkan ada 9 perusahaan yag setiap tahunnya terdapat nilai (EVA < 0) meskipun ada beberapa hasil EVA yang diperoleh negatif.

Cite

CITATION STYLE

APA

Yanto, I. P. I. Y., & Astawa, I. G. P. B. (2024). ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) PADA PERUSAHAAN SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (2019 - 2022). Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Humanika, 14(1), 107–114. https://doi.org/10.23887/jiah.v14i1.74935

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free