JAMBI MASA KOLONIALISME DAN IMPERIALIASME SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN SEJARAH: STUDY KASUS PERKEBUNAN KARET DI BATANGHARI (1906-1942)

  • Hidayat M
  • Seprina R
N/ACitations
Citations of this article
27Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kabupaten Batanghari merupakan salah satu dikenal dengan hasil perkebunan karet yang tinggi, sehingga menjadikan daerah ini sebagai salah satu pemasok ekspor terbesar dari pulau Sumatera. Belanda secara garis besar menguasai perkebunan Karet di Kabupaten Batanghari yang dimana bagian dari keresidenan jambi. dalam pemerintahan kolonial Belanda 1906. Penelitian ini dilakukan untuk mengkaji bagaimana perkebunan Karet di Kabupaten Batanghari pada masa Kolonial dapat dijadikan sebagai sumber pembelajaran sejarah. Metode Penelitian yang digunakan dalam penulisan artikel ini yaitu metode kualitatif deskriptif. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa perkebunan Karet di Kabupaten Batanghari dapat dimanfaatkan sebagai sumber pembelajaran sejarah. Sumber pembelajaran ini juga sangat penting untuk peserta didik karena dengan adanya bahan ajar mengenai perkebunan Karet di Kabupaten Batanghari peserta didik akan mengetahui nasionalisme bangsa dalam mempertahankan wilayahnya dari kolonial.

Cite

CITATION STYLE

APA

Hidayat, M., & Seprina, R. (2022). JAMBI MASA KOLONIALISME DAN IMPERIALIASME SEBAGAI SUMBER PEMBELAJARAN SEJARAH: STUDY KASUS PERKEBUNAN KARET DI BATANGHARI (1906-1942). Krinok: Jurnal Pendidikan Sejarah Dan Sejarah, 1(3), 53–64. https://doi.org/10.22437/krinok.v1i3.18331

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free