Pengaruh Pengetahuan Keuangan, Perilaku Keuangan, dan Pendapatan terhadap Kepuasan Keuangan

  • Sari C
  • Wiyanto H
N/ACitations
Citations of this article
158Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

The purpose of this study is to analyze the effect of financial knowledge, financial behavior, and income on Financial Satisfaction. The sample of this research is employees who work in the South Jakarta area. Samples were selected using a non-probability sampling method totaling 100 respondents by distributing questionnaires online using Google Forms. The analysis technique used is structural equation modeling supported by the smartPLS program version 3.2.8. the results obtained in this study are that there is a positive influence on financial knowledge, financial behavior, and income on financial satisfaction in employees in the south jakarta area. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Pengetahuan Keuangan, Perilaku Keuangan, dan Pendapatan terhadap Kepuasan Keuangan. Penelitian ini menggunakan sampel pada karyawan yang bekerja di wilayah Jakarta Selatan. Sampel dipilih dengan menggunakan metode non probability sampling yang berjumlah 100 responden dengan menyebarkan kuisioner secara online menggunakan Google Form. Teknik analisis yang digunakan structural equation modeling yang dibantu dengan program smartPLS versi 3.2.8. hasil yang didapat pada penelitian ini yaitu terdapat pengaruh positif pada pengetahuan keuangan, perilaku keuangan, dan pendapatan terhadap kepuasan keuangan pada karyawan di wilayah Jakarta Selatan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sari, C. P., & Wiyanto, H. (2020). Pengaruh Pengetahuan Keuangan, Perilaku Keuangan, dan Pendapatan terhadap Kepuasan Keuangan. Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, 2(4), 880. https://doi.org/10.24912/jmk.v2i4.9867

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free