Kearifan Lokal Masyarakat Desa Seloto dalam Pengelolaan Sumberdaya Alam Di Danau Lebo

  • Dharmawibawa I
N/ACitations
Citations of this article
210Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kearifan lokal merupakan suatu bentuk kearifan lingkungan yang ada dalam kehidupan bermasyarakat disuatu tempat dan merupakan warisan nenek moyang dalam tata nilai kehidupan yang menyatu dalam bentuk religi, budaya,dan adat-istiadat. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk menganalisis kearifan local masyarakat Desa Seloto dalam pengelolaan sumberdayaalam d iDanau Lebo.Teknik pengumpulan data dilakukan dengan metode wawancara, dokumentasi, dan Observasi. Data dianalisis menggunakan metode deskriptif. Berdasarkan hasil pengamatan yang dilakukan di Desa Seloto ditemukan kearifan local yaitu budaya mali atau pamali, budaya mali tersebut diantaranya larangan menangkap ikan malam juam’at (No Roa Tu Bau Empa Petang Jemat), larangan menangkap ikan kecil (Bau Anu Rango Lepas Anu Ode) dan di bulan purnama (Bulan Buntar). Sementara di desa Air Suning dan Meraran memiliki kearifan local berupa kepercayaan kepada mahluk gaib penguasan perairan (Dea Bide).

Cite

CITATION STYLE

APA

Dharmawibawa, I. D. (2019). Kearifan Lokal Masyarakat Desa Seloto dalam Pengelolaan Sumberdaya Alam Di Danau Lebo. Abdi Masyarakat, 1(1). https://doi.org/10.58258/abdi.v1i1.941

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free