PENGARUH MEDIA SOSIAL TERHADAP PENGETAHUAN TENTANG QUICK RESPONSE CODE INDONESIAN STANDARD (QRIS)

  • Nurdin
  • Difa Restiti
  • Rizki Amalia
N/ACitations
Citations of this article
381Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Quick Response Code Indonesian Standard atau QRIS telah menjadi sarana baru dalam bertransaksi secara online. Namun edukasi terhadap masyarakat dalam menggunakan QRIS masih sangat minim. Akibatnya masyarakat kebanyakan memperoleh pengetahuan tentang QRIS lebih banyak dari sumber tidak resmi seperti media sosial. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh media sosial terhadap pengetahuan tentang QRIS yang diperoleh mahasiswa di peguruan timggi. Penelitian ini menggunakan metode survey dengan sampel mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu. Hasil penelitian ini menunjukkan baha media sosial berpengaruh secara signifikan terhadap pemerolehan pengetahuan tentang QRIS. Hal ini dinyatakan berdasarkan hasil uji SPSS 21 dengan nilai Fhitung sebesar 109.066 > Ftabel 3,95, dan nilai signifikansi (Sig) ,000 < 0,05 dengan nilai dapat disimpulkan bahwa secara simultan variable Media sosial (X) berpengaruh signifikan terhadap Pengetahuan tentang QRIS (Y). Dengan demikian madia sosial telah menjadi sarana yang efektif dalam pemerolehan pengetahuan baru seperti QRIS.

Cite

CITATION STYLE

APA

Nurdin, Difa Restiti, & Rizki Amalia. (2021). PENGARUH MEDIA SOSIAL TERHADAP PENGETAHUAN TENTANG QUICK RESPONSE CODE INDONESIAN STANDARD (QRIS). Jurnal Ilmu Perbankan Dan Keuangan Syariah, 3(2), 157–173. https://doi.org/10.24239/jipsya.v3i2.55.157-173

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free