PENGARUH EFEKTIFITAS PIJAT BAYI TERHADAP PENINGKATAN LAMANYA TIDUR MALAM PADA BAYI 0-3 BULAN

  • Siregar R
  • Siregar H
N/ACitations
Citations of this article
19Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini merupakan pre-eksperimental dengan menggunakan one group pretest – posttest design dengan tujuan untuk mengetahui secara langsung efek pemberian pijat bayi terhadap lamanya tidur bayi di malam haripada bayi usia 0-3 bulan pada saat sebelum perlakuan dengan sesudah perlakuan pada satu kelompok. Subjek penelitian sejumlah 10 orang bayi yang memenuhi kriteria inklusi.Pengujian Hipotesa dilakukan dengan menggunakan paired sample t test, Analisis ini digunakan untuk menguji dua kelompok data dependent dengan skala data interval atau rasio. Dengan ketentuan pengujian  Hipotesa gagal ditolak bila  p < α (0,05).Hasil uji Hipotesa dengan menggunakan paired sample t-test diperoleh nilai significant p = 0,003 dimana p < α (0,05),  yang artinya ada efek pemberian pijat bayi terhadap peningkatan lama tidur malam hari pada bayi usia 0-3 bulan sebelum dan sesudah pemijatan.Dari hasil penelitian dapat diambil kesimpulan dari data tersebut bahwa  ada efek pemberian pijat bayi terhadap peningkatan lama tidur malam hari pada bayi usia 0-3 bulan sesudah pemijatan.

Cite

CITATION STYLE

APA

Siregar, R. B., & Siregar, H. K. (2022). PENGARUH EFEKTIFITAS PIJAT BAYI TERHADAP PENINGKATAN LAMANYA TIDUR MALAM PADA BAYI 0-3 BULAN. Journal of Pharmaceutical And Sciences, 5(2), 227–232. https://doi.org/10.36490/journal-jps.com.v5i2.133

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free