THE USE OF GUESSING GAME TO IMPROVE STUDENTS SPEAKING ABILITY AT SMP N 1 TALAMAU

  • Mezia Kemala Sari J
N/ACitations
Citations of this article
22Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini membahas tentang penggunaan guessing game (permainan menebak) untuk meningkatkan kemampuan berbicara bahasa Inggris siswa. Tujuannya untuk mengetahui apakah penggunaan guessing game ini dapat meningkatkan kemampuan berbicara siswa atau tidak. Penelitian ini diklasifikasikan sebagai penelitian pre-experimen dengan desain pre-test and post-test. Sampel dari penelitian ini adalah 14 siswa dari kelas VIII2 pada sekolah menengah pertama Pasaman Barat. Data kuantitatif diambil dari pre-test dan post-test. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes berbicara dan rekaman video. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan guessing game dalam pengajaran Bahasa Inggris dapat meningkatkan kemampuan berbicara siswa dengan baik. Hal ini dibuktikan dengan dengan t-hitung lebih besar dari t-tabel yaitu 11 > 1,7. Selain itu, dapat juga dibuktikan dengan skor rata-rata siswa pada masing-masing tes yang menunjukan post-test mendapatkan nilai lebih tinggi daripada pre-test yaitu 76 untuk post-test dan 30,5 untuk pre-tes. Kesimpulan dari penelitian ini adalah ada peningkatan kemampuan bebicara bahasa Inggris siswa dengan menggunakan guessing game.

Cite

CITATION STYLE

APA

Mezia Kemala Sari, J. S. R. H. (2022). THE USE OF GUESSING GAME TO IMPROVE STUDENTS SPEAKING ABILITY AT SMP N 1 TALAMAU. Inovasi Pendidikan, 9(1). https://doi.org/10.31869/ip.v9i1.3274

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free