Pemanfaatan Teknologi Oksitomom Untuk Memperlancar Produksi Asi Di Ngampilan, Yogykarta

  • Mufdlilah M
  • Ermiatun E
  • Laksono D. M
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
15Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Permasalahan gagalnya pemberian Air Susu Ibu (ASI) karena persepsi ibu tentang produksi ASI yangkurang dan timbulnya rasa khawatir ASI yang keluar sedikit tidak mencukupi kebutuhan bayi. Tujuanpengabdian masyarakat untuk membantu memecahkan permasalahan yang terjadi pada masyarakatdengan memanfaatkan teknologi OKSITOMOM atau kursi ibu menyusui untuk mempelancarpengeluaran ASI. Metode yang digunakan yaitu tahap persiapan, pelaksanaan, penerapan teknologiOKSITOMOM, dan evaluasi. Hasil dari pengabdian masyarakat yaitu ibu merasakan kenyamanan danrileks pada saat menyusui sambil mendengarkan music, ibu dapat menerapkan posisi menyusui yang baik,dan penerapan OKSITOMOM yang dilakukan pada 6 orang ibu menyusui dengan hasil sebanyak 3orang ibu menyusui merasakan manfaat dari penerapan OKSITOMOM untuk mempelancar ASI sertaibu merasakan adanya pijatan pada daerah punggung yang membuat rasa nyaman dan 3 orangmerasakan tidak ada perubahan apapun serta kurang terasa pijatan pada daerah punggung. PenerapanOKSITOMOM cukup membantu ibu menyusui serta perlu adanya pengembangan terhadap kursi ibumenyusui.

Cite

CITATION STYLE

APA

Mufdlilah, M., Ermiatun, E., Laksono D., M. T., Ratnaningsih, S., & Johan, R. B. (2021). Pemanfaatan Teknologi Oksitomom Untuk Memperlancar Produksi Asi Di Ngampilan, Yogykarta. Prosiding Seminar Nasional Program Pengabdian Masyarakat. https://doi.org/10.18196/ppm.22.507

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free