PENDEKATAN SIMULASI SISTEM DISKRIT DALAM MENGURANGI WAKTU TUNGGU ANTRIAN DENGAN PERBAIKAN SISTEM APPOINTMENT SCHEDULING

  • Dwi Putra M
  • Berlianty I
  • Soejanto I
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
114Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Rumah sakit merupakan dalam industri jasa dengan orientasi utama melayani pasien. PKU Muhammadiyah sebagai rumah sakit swasta di Yogyakarta melayani rawat jalan pada klinik gigi dengan rata-rata jumlah pasien 27 orang dengan rata-rat waktu tunggu 65 menit per hari. PKU Muhammadiyah Yogyakarta mampu implemtasi sistem appointment scheduling. sistem ini belum menampilkan estimasi kedatangan pasien yang berakibat waktu menjadi lama. Dalam penelitian menggunakan simulasi sistem diskrit sesuai sistem nyatanya dan dengan software simulasi Flexim 6 untuk mengetahui berbagai skenario. Output yang diperoleh dibandingkan pada sistem nyata. Pada setiap modelnya dibangun 6 skenario berbeda atas waktu antar kedatangan pasien. Skenario tertinggi diperolah pada model pertama yaitu waktu antar kedatangan antar pasien 16 per menit dan mengurangi waktu tunggu menjadi 31,2 menit. Dengan pedekatan ini optimasi diperoleh sebesar 52%.

Cite

CITATION STYLE

APA

Dwi Putra, M. I., Berlianty, I., Soejanto, I., & DwiAstanti, Y. (2022). PENDEKATAN SIMULASI SISTEM DISKRIT DALAM MENGURANGI WAKTU TUNGGU ANTRIAN DENGAN PERBAIKAN SISTEM APPOINTMENT SCHEDULING. Jurnal Teknik Informatika Dan Elektro, 4(2), 60–72. https://doi.org/10.55542/jurtie.v4i2.253

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free