Kolaborasi Stakeholder Pariwisata dalam Pengelolaan Akomodasi di Desa Wisata Kabupaten Purwakarta di Masa Pandemi Covid-19

  • Sari L
  • Sitorus N
N/ACitations
Citations of this article
28Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kabupaten Purwakarta juga terletak diantara 2 kota besar di Pulau Jawa yaitu Ibukota Jakarta dan Bandung, sehingga Kabupaten ini memiliki peluang yang besar dalam meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan. Salah satu upaya pemerintah untuk mengembangkan pariwisata adalah dengan mengembangkan daya tarik wisata di Kabupaten Purwakarta. Upaya lain yang dilakukan oleh pemerintah Kabupaten Purwakarta untuk meningkatkan rata-rata lama tinggal dan mensejahterakan masyarakat adalah dengan mengembangkan desa-desa wisata di Kabupaten Purwakarta. Adapun desa-desa wisata yang terdapat di Kabupaten Purwakarta adalah Desa Pasanggrahan (Kampung Tajur), Desa Sejuta Batu dan Desa Ciririp. Dalam penelitian yang menjadi fokus adalah Desa Pesanggrahan (Kampung Tajur). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Informan kunci dalam penelitian ini adalah kepala destinasi Dinas Pariwisata Kabupaten Purwakarta dan pengelola desa wisata. Informan kunci dalam penelitian ini adalah kepala destinasi Dinas Pariwisata Kabupaten Purwakarta dan pengelola desa wisata

Cite

CITATION STYLE

APA

Sari, L., & Sitorus, N. I. B. S. (2021). Kolaborasi Stakeholder Pariwisata dalam Pengelolaan Akomodasi di Desa Wisata Kabupaten Purwakarta di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Indonesia Sosial Sains, 2(9), 1489–1496. https://doi.org/10.36418/jiss.v2i9.403

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free