Elaborasi Wudhu dalam Perspektif Lawn Tafsir al-ahkam: Kajian Pemahaman terhadap QS. Al-Maidah (5): 6

  • Fauzi F
N/ACitations
Citations of this article
67Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk membahas pemahaman wudhu dalam Qs. al-Maidah/5:2 dalam perspektif tafsir Ahkam. Penelitian ini bersifat kualitatif dengan teknik pengumpulan data dokumentasi dan menggunakan metode muqaran (komparatif) dengan membandingkan sejumlah tafsir bernuansa ahkam yang sifatnya amali (aplikatif) dan juga isyari yang cenderung intuitif. Hasil dari penelitian adalah bahwa mufassir mengedepankan pandangan kecenderungan mazhab fiqih yang dimilikinya dan corak penafsiran sesuai dengan pembidangan keilmuan masing-masing ada. Sebahagian mufassir dengan nuansa fiqhnya menekankan pada anggota wudhu’, batasan (cakupan) dan frekuensi penggunaanya termasuk perbedaan pada bacaan rusu’sikum dan ru’usakum. Secara isyari, basuhan ini menurut al-Qusyairi, tidak hanya dalam perspektif dhahir, tetapi juga membersihkan batin untuk menggapai kesempurnaan spiritual seorang hamba.

Cite

CITATION STYLE

APA

Fauzi, F. (2021). Elaborasi Wudhu dalam Perspektif Lawn Tafsir al-ahkam: Kajian Pemahaman terhadap QS. Al-Maidah (5): 6. TAFSE: Journal of Qur’anic Studies, 6(2), 253. https://doi.org/10.22373/tafse.v6i2.11325

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free