PROFIL KEMAMPUAN BERPIKIR ANALISIS SISWA SMP NEGERI 3 BANGKALAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE PICTORIAL RIDDLE DALAM PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING

  • Qomariya Y
  • Muharrami L
  • Hadi W
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
76Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui kemampuan analisis siswa SMP Negeri 3 Bangkalan dengan menggunakan metode Pictorial Riddle dalam pembelajaran Inkuiri Terbimbing. Penelitian menggunakan desain quasi-eksperimen dengan teknik The Nonequivalent Control Group Design dan dilaksanakan di SMPN 3 Bangkalan dengan populasi semua siswa kelas VII pada materi Pencemaran Lingkungan. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan tes untuk kemampuan analisis siswa. Teknik analisis data menggunakan uji t sampel bebas. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa: kemampuan analisis siswa di SMP Negeri 3 Bangkalan pada kelas eksperimen mendapatkan nilai lebih baik dibandingkan dengan kelas kontrol setelah menggunakan metode pictorial riddle memperolehan nilai postest sebesar 77,69 dan 68,14; hasil perolehan rata-rata persentase posttest  tiap indikator kemampuan analisis untuk kelas kontrol sebesar 69,3% dan untuk kelas eksperimen sebesar 76%.

Cite

CITATION STYLE

APA

Qomariya, Y., Muharrami, L. K., Hadi, W. P., & Rosidi, I. (2018). PROFIL KEMAMPUAN BERPIKIR ANALISIS SISWA SMP NEGERI 3 BANGKALAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE PICTORIAL RIDDLE DALAM PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING. Natural Science Education Research, 1(1), 9–18. https://doi.org/10.21107/nser.v1i1.4172

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free