PENGARUH KINERJA KEPALA SEKOLAH, KINERJA KOMITE, DAN KINERJA GURU TERHADAP MUTU LULUSAN SMK DI KOTA JAMBI

  • Satria I
  • Mukminin A
  • Muazza M
N/ACitations
Citations of this article
51Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh kinerja kepala sekolah, kinerja komite sekolah, kinerja guru terhadap mutu lulusan SMK di kota Jambi tahun 2022. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode survey dengan responden 115. Variabel kinerja kepala sekolah, kinerja komite sekolah dan kinerja guru  berpengaruh positif secara parsial terhadap mutu lulusan, hal ini dibuktikan kinerja kepala sekolah, kinerja komite dan kinerja guru dengan nilai thitung > ttabel 2,098 > 1,6584, kinerja komite sekolah   6,581 > 1,6584. kinerja guru 3,820 > 1,6584. Kinerja kepala sekolah, kinerja komite dan kinerja guru secara simultan berpengaruh bersama-sama secara positif terhadap mutu lulusan, hal ini dibuktikan dengan nilai Fhitung > Ftabel atau 15,769 > 3,08 dengan nilai persamaan regresi berganda Y = 14,259 + 0,016 X1 + 0,196 X2 + 0,110 X3. Berdasarkan hasil penelitian ini ditarik kesimpulan bahwa kinerja kepala sekolah, kinerja komite dan kinerja guru berpengaruh positif dan signifikan terhadap mutu lulusan

Cite

CITATION STYLE

APA

Satria, I., Mukminin, A., & Muazza, M. (2022). PENGARUH KINERJA KEPALA SEKOLAH, KINERJA KOMITE, DAN KINERJA GURU TERHADAP MUTU LULUSAN SMK DI KOTA JAMBI. JURNAL MANAJEMEN PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL, 3(2), 1054–1064. https://doi.org/10.38035/jmpis.v3i2.1344

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free