Metode Pembelajaran Hindu Melalui Ajaran Sad Dharma

  • Erlia A
N/ACitations
Citations of this article
20Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pembelajaran pendidikan agama Hindu memiliki keunikan yang tidak sama dengan pembelajaran lainnya. Secara spesifik pendidikan agama Hindu bertujuan untuk menciptakan manusia yang cerdas baik dalam susila, berbudi luhur, dan bijak serta menyiapkan kematangan dan daya resistensi peserta didik untuk menyesuaikan diri pada lingkungan fisik dan sosial dengan jalan meyakini dan mengamalkan ajaran agama dalam menjalani keseharian bermasyarakat. metode pembelajaran hindu adalah cara atau jalan yang ditempuh oleh guru di dalam menyampaikan materi pelajaran agama hindu kepada siswa untuk mencapai tujuan pengajaran itu sendiri. Metode penelitian yang digunakan saat ini adalah kualitatif, dengan menggunakan teknik penelitian studi dokumentasi. Tujuan penggunaan metode pengajaran adalah meningkatkan kegiatan belajar mengajar siswa sehingga hasil belajar mengalami peningkatan. Salah satu metode pembelajaran hindu yakni Sad Dharma yang terdiri dari dharma wacana, dharma tula, dharma gita, dharma shanti, dharma sadhana dan dharma yatra. Sad dharma merupakan enam cara yang dicapai untuk penanaman nilai-nilai agama Hindu ke dalam kepribadian peserta didik untuk memperkuat sradha dan bhakti yang senantiasa dan patut di tanamkan oleh peserta did

Cite

CITATION STYLE

APA

Erlia, A. W. (2023). Metode Pembelajaran Hindu Melalui Ajaran Sad Dharma. Lampuhyang, 14(2), 25–35. https://doi.org/10.47730/jurnallampuhyang.v14i2.349

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free