TRANSFORMASI PENDIDIKAN AGAMA HINDU DAN MATEMATIKA DALAM MEJEJAHITAN

  • Adnyana I
N/ACitations
Citations of this article
22Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pendidikan di Indonesia saat ini telah menggunakan Kurikukulum 2013 (K-13) yang pada prinsipnya menerapkan empat aspek antara lain aspek spiritual (KI-1); aspek sosial (KI-2); aspek pengetahuan (KI-3); dan aspek keterampilan (KI-4). Salah satu cara untuk mengaplikasikan aspek keterampilan, dapat dilakukan dengan cara melaksanakan kegiatan Mejejahitan. Mejejahitan merupakan suatu tradisi Bali yang kegiatannya menekankan aspek keterampilan. Pada saat melaksanakan kegiatan Mejejahitan juga ditemukan adanya tranformasi pendidikan didalamnya, yaitu Pendidikan Agama Hindu dan Pendidikan Matematika. Transformasi Pendidikan Matematika dalam kegiatan Mejejahitan dapat di lihat dari cara pembuatan sarana upakara berupa Ceper (bentuk segi empat), Tamas (bentuk lingkaran), Tangkih (bentuk segitiga), dan Serembeng (bentuk silinder). Sedangkan transformasi Pendidikan Agama Hindu dapat di lihat dari pada filosofi atau pemaknaan sarana upakara tersebut.

Cite

CITATION STYLE

APA

Adnyana, I. M. D. S. (2021). TRANSFORMASI PENDIDIKAN AGAMA HINDU DAN MATEMATIKA DALAM MEJEJAHITAN. Sang Acharya : Jurnal Profesi Guru, 2(1), 13. https://doi.org/10.25078/sa.v2i1.3234

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free