PELATIHAN SURVEI KEPUASAN PELANGGAN UNTUK WIRAUSAHA MUDA

  • Ridwan M
N/ACitations
Citations of this article
13Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tingginya angka pengangguran muda yang mencapai 43,4 persen menjadi titik tolak Rumah Siap Kerja sebagai pusat pelayanan terpadu untuk kegiatan pelatihan keterampilan kerja dan kewirausahaan. Dalam hal membekali para pencari kerja dengan kemampuan untuk berwirausaha dan dapat mengelola usahanya dengan baik.  Pengabdi berinisiatif memberikan pelatihan survei kepuasan pelanggan. Dalam kegiatan pelatihan ini, para wirausaha muda ataupun calon wirausaha diberi materi kemampuan membuat survei kepuasan pelanggan secara mandiri. Dengan diadakannya pelatihan ini diharapkan seorang wirausaha dapat  dengan  tepat  mengidentifikasikan apa yang  dibutuhkan   dan    diinginkan oleh pelanggannya  dan   berupaya memperkecil  perbedaan (gap) apa yang diinginkan  dan   produk   yang dihasilkan dengan apa yang sebenarnya pelanggan terima.

Cite

CITATION STYLE

APA

Ridwan, M. (2021). PELATIHAN SURVEI KEPUASAN PELANGGAN UNTUK WIRAUSAHA MUDA. JURNAL PEKAMAS, 1(2), 63–69. https://doi.org/10.46961/pkm.v1i2.428

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free