Peranan Perkembangan Sains dalam Perkembangan Teknologi Transportasi Pesawat Sebagai Sumber Belajar Fisika

  • Sari K
  • Maharika M
  • Ardana R
N/ACitations
Citations of this article
24Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan dalam penulisan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan secara mendalam pengaruh-pengaruh sains pada perkembanga teknologi sebagai pembelajaran fisika. Metode dalam penelitian ini adalah deskriptif-analitis yaitu metode yang mendeskripsikan suatu objek yang diteliti melalui data yang telah dikumpulkan apa adanya tanpa melakukan analisis dan membuat kesimpulan yang berlaku untuk umum. Sayap merupakan komponen penting yang ada pada badan pesawat yang berfungsi untuk menghasilkan kecepatan yang mampu mengimbangi gesekan dengan udara, sehingga bisa menghasilkan gaya angkat dan mampu mengatasi berat badan pesawat. Sayap pesawat terbang memiliki bentuk lebar dan panjang yang berfungsi agar aliran udara dapat bergerak lebih cepat di sayap bagian atas dari pada bagian bawah pesawat. Sisi atas pesawat lebih melengkung menyebabkan kecepatan udara dibagian atas lebih cepat dari pada bagian bawah, sehingga tekanan diatas pesawat lebih rendah daripada di bawah pesawat. Perbedaan tekanan tersebut menghasilkan gaya angkat pesawat terbang. Pesawat dapat terangkat keatas apabila berat dari pesawat lebih ringan daripada gaya angkat pesawat. Pesawat dapat terbang bergantung pada kecepatan, berat, dan lebar pesawat itu sendiri.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sari, K. Z. R., Maharika, M., & Ardana, R. P. (2023). Peranan Perkembangan Sains dalam Perkembangan Teknologi Transportasi Pesawat Sebagai Sumber Belajar Fisika. Jurnal Fisika Papua, 2(1), 55–58. https://doi.org/10.31957/jfp.v2i1.17

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free