ANALISIS IMPLEMENTASI PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN PADA UMKM BERDASARKAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN ENTITAS MIKRO,KECIL DAN MENENGAH (SAK EMKM)

  • Afriansyah B
  • Niarti U
  • Hermelinda T
N/ACitations
Citations of this article
740Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Implementasi Penyusunan Laporan  keuangan Pada UMKM Berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro,  Kecil, dan Menengah (SAK-EMKM) di Rejang Lebong.   Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Sample pada penelitin ini terdapat  40 UMKM yang ada di Rejang Lebong. Data yang digunakan adalah data primer  dan data sekunder. Penelitian ini menggunakan analisis statistik deskriftif, analisis  regresi sederhana,uji asumsi klasik, dan uji hipotesis yang terdiri dari (uji T), (uji  F), dan Uji determinasi (R2) dengan alat uji SPSS 16. Hasil penelitian menunjukan  bahwa pemahaman UMKM terhadap Akuntansi dan SAK-EMKM berpengaruh  terhadap penyajian Laporan keuangan. Penyusunan laporan keuangan pada  UMKM di Rejang lebong ini belum sesuai dengan SAK-EMKM.

Cite

CITATION STYLE

APA

Afriansyah, B., Niarti, U., & Hermelinda, T. (2021). ANALISIS IMPLEMENTASI PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN PADA UMKM BERDASARKAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN ENTITAS MIKRO,KECIL DAN MENENGAH (SAK EMKM). Jurnal Saintifik (Multi Science Journal), 19(1), 25–30. https://doi.org/10.58222/js.v19i1.99

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free