Penerapan Model Treffinger dengan Media Colorcard untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Materi Operasi Hitung Bilangan Pecahan

  • Djemari D
N/ACitations
Citations of this article
28Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Perkembangan globalisasi yang pesat menimbulkan banyak pengaruh untuk berbagai kalangan salah satunya adalah anak-anak usia SD. Sehingga pembelajaran untuk mengembangkan kognitif dan afektif sangat diperlukan untuk menyaring pengaruh globalisasi tersebut. Jadi, membelajarkan Matematika yang salah satu mata pelajaran dalam ranah kognitif dan memasukan ranah afektif pembelajaran. Dalam kenyataannya pembelajaran tersebut diperlukan untuk anak SD Kelas 6 di SDN Tumpakrejo 5. Sehingga, membelajarkan Matematika pada materi Operasi Hitung Bilangan Pecahan dengan memasukkan nilai afektif ke dalamnya menggunakan Model pembelajaran Treffinger dengan media Color Card. Pembelajaran ini memiliki tujuan meningkatkan prestasi belajar matematika siswa kelas 6 dengan menumbuhkan nilai afektif.

Cite

CITATION STYLE

APA

Djemari, D. (2017). Penerapan Model Treffinger dengan Media Colorcard untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Materi Operasi Hitung Bilangan Pecahan. Briliant: Jurnal Riset Dan Konseptual, 2(1), 1. https://doi.org/10.28926/briliant.v2i1.35

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free