Collaborative Governance dan Strategi Komunikasi Nilai-Nilai Organisasi dalam Membangun Landasan Kemitraan

  • Rejeki N
  • Negoro S
N/ACitations
Citations of this article
145Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Strategi komunikasi diperlukan dalam mengomunikasikan nilai-nilai organisasi kepada mitra untuk membentuk collaborative governance dalam suatu kemitraan. Artikel ini bertujuan menjelaskan realitas strategi komunikasi nilai-nilai organisasi dalam membangun landasan kemitraan antara Yayasan Tahija dengan Pusat Kedokteran Tropis UGM pada EDP Yogyakarta. Penelitian ini menggunakan metode studi kasus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi komunikasi nilai-nilai organisasi Yayasan Tahija kepada mitra berupa visualisasi kehadiran dan adopsi budaya lokal Yogyakarta sebagai cara membangun kesamaan atau mengidentifikasi mitra kolaborasi. Strategi ini didukung oleh manajemen komunikasi dengan menggunakan values guardian dan values champion sebagai komunikator dan workshop quality improvement serta values improvement sebagai media komunikasi

Cite

CITATION STYLE

APA

Rejeki, N. S., & Negoro, S. H. (2022). Collaborative Governance dan Strategi Komunikasi Nilai-Nilai Organisasi dalam Membangun Landasan Kemitraan. Jurnal ILMU KOMUNIKASI, 19(1), 69–86. https://doi.org/10.24002/jik.v19i1.4616

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free