Penyuluhan Agama Kristen sebagai Psikoedukasi kepada Anak dalam Mencegah Perilaku Bullying di SMPTK Tarus

  • Djira I
  • Ufi D
  • Aseleo K
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
14Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Bullying merupakan perilaku yang bertentangan dengan norma agama. Meskipun bertentangan dan dilarang, masih saja terjadi bullying pada anak, baik itu di sekolah dan lingkungan masyarakat. Perilaku ini muncul dan terjadi sampai pada bully fisik yang mengakibatkan kematian. Berbagai masalah traumatik bisa memunculkan masalah-masalah lain yang mengakibatkan suburnya lingkaran perilaku bullying dalam diri pribadi anak dan lingkungan sekitarnya. Maraknya masalah ini tentu saja perlu menjadi perhatian dalam mencegah kekerasan yang terjadi pada anak. Penyuluhan agama kristen sebagai psikoedukasi di SMPTK Tarus penting dilaksanakan dengan tujuan mencegah perilaku bullying. Pada kegiatan ini tim memberikan materi tentang cegah bullying dengan prinsip Alkitab dan psikoedukasi, pembuatan kartu komitmen dan poster stop bullying. Hasil dari kegiatan ini direspon baik dengan antusias dari siswa. Adapun respon dari peserta didapat dari survey kegiatan pada tingkat pemahaman didapat sangat Baik mencapai 80%, pada survey kegiatan penyuluhan agama didapat 96%, sedangkan pada survey pemateri didapat 86%.

Cite

CITATION STYLE

APA

Djira, I. M., Ufi, D. T., Aseleo, K., Rita, Messakh, M. T. L. L. C., Nulik, E. A., … Kause, A. G. (2023). Penyuluhan Agama Kristen sebagai Psikoedukasi kepada Anak dalam Mencegah Perilaku Bullying di SMPTK Tarus. I-Com: Indonesian Community Journal, 3(4), 1536–1544. https://doi.org/10.33379/icom.v3i4.3267

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free