APLIKASI BIORASIONAL EKSTRAK SIRIH DAN TEMBAKAU PADA PENYAKIT ANTRAKNOSA CABAI DI LAPANG

  • O O
  • Tripama B
  • Supartha A
N/ACitations
Citations of this article
16Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui biorasional ekstrak sirih dan tembakau yang efektif dalam menekan penyakit antraknosa cabai. Penelitian ini dilaksanakan di kebun percobaan Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Jember. Metode penelitian menggunankan Rancangan Acak Kelompok dengan perlakuan E1 ( kontrol, tanpa perlakuan), E2 (Ekstrak sirih:tembakau 1:1), E3 (Ekstrak Sirih : tembakau 2:1), E4 (Ekstrak Sirih : tembakau 1:2). E5 (Ekstrak Sirih:Tembakau 3:1), E6 (Ekstrak Sirih:Tembakau 1:3) yang masing-masing perlakuan diulang 4 kali. Hasil penelitian menunjukkan bahwa biorasional ekstrak sirih dan tembakau berpengaruh terhadap Intensitas serangan penyakit, Jumlah total buah pertanaman, Jumlah total buah perplot, Berat total buah pertanaman, Berat total buah perplot, Intensitas kerusakan buah perplot.. Biorasional ekstrak sirih dan tembakau 3:1 memberikan efektivitas tebaik. Kata kunci : Cabai merah, ekstrak sirih, ekstrak tembakau dan, Antraknosa

Cite

CITATION STYLE

APA

O, O., Tripama, B., & Supartha, A. D. (2018). APLIKASI BIORASIONAL EKSTRAK SIRIH DAN TEMBAKAU PADA PENYAKIT ANTRAKNOSA CABAI DI LAPANG. Agritrop : Jurnal Ilmu-Ilmu Pertanian (Journal of Agricultural Science), 16(1), 136. https://doi.org/10.32528/agr.v16i1.1558

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free