MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA MELALUI METODE ROLE PLAYING DALAM PEMBELAJARAN SENI BUDAYA DI KELAS VII-5 SMP NEGERI 1 PATUMBAK

  • Sinaga D
N/ACitations
Citations of this article
7Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian untuk meningkatkan prestasi belajar siswa dalarnpembelajaran Seni Budaya di kelas VII-5 SMP Negeri 1 PatumbakT.P. 2015/2016. Manfaat penelitian: (l).Bagi siswa diharapkan dapatmeningkatkan prestasi belajar. (2). Bagi guru, diharapkan dapatmeningkatkan kualitas pengajaran. (3). Bagi sekolah, diharapkandapat meningkatkan ha1 i tas pendidikan Prosedur penelitian terdridari dua siklus diawali dengan tahapan 4 perencanaan, pelaksanaan,observasi dan retleksi. Berdasarkan temuan hasil penelitian dapatditarikkesimpulan sebagai berikut: (l).Telah terjah peningkatanprestasi belajar siswa dengan penerapan Metode Role Playing dalarnpembelajaran Seni Budaya di Kelas VII-5 SMP Negeri 1 PatumbakT.P. 2015/2016, hal ini dibuktikan dengan peningkatan Nilai dan66,67 pada Siklus I menjadi Nilai 76,42 pada siklus 11. (2).Telahterjadi peningkatan aktivitas 'belajar siswa dengan penerapan MetodeRole Playing dalam pembelajaran Seni Budaya di Kelas VII-5 SMPNegeri 1 Patumbak T.P. 2015/2016, ha1 ini dibuktikan dengan ratarataaktivitas belajar siswa dalam Aspek Kejasarna meningkat dari16,9 pada siklus I menjadi 18,9 pada siklus II; dalam AspekKesungguhan meningkat dari 16,02 pada siklus I menjadi 19,07 padasiklus II; dalam Aspek Keberanian meningkat dari 17,42 pada siklusI menjadi 18,57 pada siklus II; dalam Aspek Perhatian meningkatdan 16,30 pada siklus I menjadi 19,82 pada siklus II. Untukmemperoleh hasil belajar Seni Budaya yang lebih optimal denganmenggunakan Metode Role Playing, penulis menyarankan kepadaguru-guru untuk menerapkan Metode Role Playing dalam pelajaranSeni Budaya dan kepada Pemerintah Kabupaten Deli Serdang DinasPendidikan agar mengalokasikan dana untuk penelitian tindakankelas bagi guru-guru.

Cite

CITATION STYLE

APA

Sinaga, D. R. (2020). MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA MELALUI METODE ROLE PLAYING DALAM PEMBELAJARAN SENI BUDAYA DI KELAS VII-5 SMP NEGERI 1 PATUMBAK. Journal Of Education And Teaching Learning (JETL), 1(1), 24–29. https://doi.org/10.51178/jetl.v1i1.32

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free