PENINGAKATAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI GURU MELALUI COACHING BERBASIS PEMODELAN PADA GUGUS I KECAMATAN RAPPOCINI KOTA MAKASSAR

  • Paleori T
N/ACitations
Citations of this article
52Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan utama  penelitian ini adalah untuk,  tujuan utama  penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan  melaksanakan pembelajaran berdiferensiasi  guru melalui coaching dengan basis pemodelan pada Sekolah Dasar Gugus I Kecamatan Rappocini Kota Makassar.  Penelitian ini merupakan penelitian tindakan (action research) berupa penelitian tindakan sekolah (PTS) dengan objek penelitian sebanyak 24 orang guru sekolah dasar pada gugus I Kecamatan Rappocini Kota Makassar. Penelitian ini didesain dalam dua siklus . Hasil penelitian menunjukkan bahwa  kemampuan mendesain RPP berdiferensiasi  maupun kemampuan melaksanakan PBM berdiferensiasi  meningkat.  Pada pra, siklus I, sampai pada siklus II mengalami peningkatan yaitu rata-rata skor pada pembuatan RPP berdiferensiasi  pra siklus 2,171, siklus I meningkat menjadi 3,02, dan siklus II 3,734. Sedangkan pada kemampuan melaksanakan pembelajaran berdiferensiasi  rata-rata skor pada pra siklus 2,84, siklus I meningkat menjadi 3,30, dan siklus II 3,53. Jika melihat kriteria yang telah ditetapkan maka rata-rata kemampuan mendesain RPP berdiferensiasi  dikategorikan baik. Demikian halnya kemampuan melaksanakan pembelajaran berdiferensiasi  juga dikategorikan baik. Berdasarkan data tersebut dapat disimpulkan bahwa kemampuan melaksanakan pembeljaran berdiferensiasi  guru di Gugus I Kecamatan Rappocini, Kota Makassar khususnya bagi 24 orang mengalami peningkatan keterampilan dalam pembelajaran setelah penerapan coaching berbasis pemodelan.

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Cite

CITATION STYLE

APA

Paleori, T. (2023). PENINGAKATAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI GURU MELALUI COACHING BERBASIS PEMODELAN PADA GUGUS I KECAMATAN RAPPOCINI KOTA MAKASSAR. JKPD (Jurnal Kajian Pendidikan Dasar), 8(1), 111–120. https://doi.org/10.26618/jkpd.v8i1.10120

Readers' Seniority

Tooltip

Lecturer / Post doc 5

71%

PhD / Post grad / Masters / Doc 2

29%

Readers' Discipline

Tooltip

Social Sciences 2

33%

Mathematics 2

33%

Computer Science 1

17%

Arts and Humanities 1

17%

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free