Multiperspektif Sosiologi Dalam Akuntansi: Telaah Awal

  • Kusumaningtias R
N/ACitations
Citations of this article
41Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan dari artikel ini adalah untuk menjelaskan mengenai multiperspektif sosiologi yang membentuk karakteristik masyarakat. Penjelasan tersebut dikaitkan dengan akuntansi sebagai salah satu unsur penting dalam membentuk realitas sosial. Artikel ini merupakan telaah konseptual dalam bentuk analisis deskriptif melalui literatur review. Uraian yang dipaparkan menjelaskan 4 perspektif, yaitu positivisme (fungsionalis), interpretif, kritis, dan posmodernis. Bagian akhir dari artikel ini memberikan beberapa implementasi aplikasi perspektif sosiologi dalam ranah akuntansi sektor publik.

Cite

CITATION STYLE

APA

Kusumaningtias, R. (2018). Multiperspektif Sosiologi Dalam Akuntansi: Telaah Awal. AKRUAL: Jurnal Akuntansi, 9(2), 157. https://doi.org/10.26740/jaj.v9n2.p157-167

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free