ANALISIS PERAN SUPERVISI KEPALA SEKOLAH TERHADAP PELAKSANAAN TUGAS POKOK GURU DI SMK NEGERI 1 KERINCI TAHUN PELAJARAN 2018/2019

  • ZUKRI A
N/ACitations
Citations of this article
25Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian Tindakan Sekolah (PTS) ini dilaksanakan pada semester pertama tahun pelajaran 2018/2019. Hal ini diputuskan setelah mengamati pelaksanaan tugas pokok guru dalam menyusun perencanaan, melaksanaan proses pembelajaran dan dalam mengevaluasi proses pembelajaran dinilai belum maksimal. Pelaksanaan tugas guru dalam merencanakan pembelajaran akan dilihat dari Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dan batas pembelajaran yang disusun guru. Berdasarkan hasil pengamatan pada penelitian tindakan siklus pertama dan kedua, ternyata supervisi yang dilaksanakan kepala sekolah dapat meningkatkan pelaksanaan tugas pokok guru. Hal ini membuktikan bahwa supervisi kepala sekolah punya peranan yang sangat penting dalam meningkatkan pelaksanaan tugas pokok guru.

Cite

CITATION STYLE

APA

ZUKRI, A. (2021). ANALISIS PERAN SUPERVISI KEPALA SEKOLAH TERHADAP PELAKSANAAN TUGAS POKOK GURU DI SMK NEGERI 1 KERINCI TAHUN PELAJARAN 2018/2019. VOCATIONAL: Jurnal Inovasi Pendidikan Kejuruan, 1(3), 174–179. https://doi.org/10.51878/vocational.v1i3.434

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free