Meningkatkan Jujur Anak melalui Permainan Rakyat Congklak

  • Alvi R
  • Zalfa G
  • Ayub D
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
87Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Kejujuran sangat penting ditanamkan sejak dini. Tujuan dalam penelitian ini untuk meningkatkan jujur pada anak melalui permainan congklak di Kampung Maredan Barat. Pendekatan penelitian ini menggunakan action research dengan 2 siklus . Yang menjadi subjek pada penelitian ini adalah anak-anak Kampung Maredan Barat sebanyak 6 orang. Teknik pengumpulan data melalui pengamatan secara langsung, melaksanakan wawancara dan mendokumentasikan. Teknik analisis data berupa reduksi data, menyajikan data dan menarik kesimpulan. Penelitian ini memperoleh hasil bahwa permainan congklak dapat meningkatkan character value jujur anak, karena dapat memberikan dampak positif terhadap perilaku jujur anak. Karakter jujur anak dapat dilihat dari setiap siklus, yang mana setiap siklusnya mengalami perubahan yang signifikan. Pada tahap pra-tindakan diperoleh persentase 26,67% dengan kriteria Mulai Berkembang (MB). Pada siklus pertama diperoleh persentase 43,33% dengan kriteria Mulai Berkembang (MB). Pada siklus kedua terjadi peningkatan dengan persentase 79,6% dengan kriteria Berkembang Sangat Baik (BSB).

Cite

CITATION STYLE

APA

Alvi, R. R., Zalfa, G., Ayub, D., Maria, I., Perdani, U., & Anggoro, A. (2022). Meningkatkan Jujur Anak melalui Permainan Rakyat Congklak. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(5), 5414–5424. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i5.2973

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free