PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF VISUAL MACROMEDIA FLASH SEBAGAI MODULPERKULIAHAN MOTOR LISTRIK ARUS BOLAK BALIK

  • Setioko D
  • Endramawan P
  • Hariwibowo A
N/ACitations
Citations of this article
61Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pembelajran dengan menggunakan media interaktif visual menggunakan animasi komputer memberikan kesempatan kepada peserta didik lebih aktif dan interaktif. Tujuan pembuatan ini menggunakan media macromedia flash player 8 adalah agar dapat memberikan kemudahan dalam penyampaian pembelajaran mata kuliah motor listrik arus bolak balik. Penelitian ini berbentuk penelitian kualitatif. Dari berbagai media pembelajaran yang berbasis multimedia visual., media menggunakan macromedia flash player 8 ini sangat diminati dan lebih menarik minat belajar. Salah satu peningkatan kualitas pembelajarn adalah dengan pemilihan strategi atau cara dalam penyampaian materi pembelajaran agar diperoleh peningkatan kompetensi belajar siswa. Salah satu cara penyampaiannya dengan menggunakan macromedia flash player 8 ini. Perkembangan teknologi juga dapat mendukung dan meningkatkan minat belajar, media pembelajaran ini dapat lebih menarik sehingga pemahaman mata kuliah motor listrik arus bolak balik lebih memahami.

Cite

CITATION STYLE

APA

Setioko, D. B., Endramawan, P., & Hariwibowo, A. (2017). PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS MULTIMEDIA INTERAKTIF VISUAL MACROMEDIA FLASH SEBAGAI MODULPERKULIAHAN MOTOR LISTRIK ARUS BOLAK BALIK. JUPITER (JURNAL PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO), 1(2), 77. https://doi.org/10.25273/jupiter.v1i2.1020

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free