Pengaruh Efektivitas Kepemimpinan dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekretariat DPRD Provinsi Riau Dengan Komitmen Afektif Sebagai Variabel Mediasi

  • Asnaldi
  • Adolf Bastian
  • Donal Devi Amdanata
N/ACitations
Citations of this article
37Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk Untuk menganalisis pengaruh efektivitas Kepemimpinan dan pengembangan karir  terhadap kinerja Pegawai pada Sekretariat DPRD Provinsi Riau dengan komitmen afektif sebagai variabel mediasi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai pada Sekretariat DPRD Provinsi Riau dengan sampel sebanyak 67 orang responden, dimana pengambilan sampel dengan metode sampling insidental. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner dan penyebaran menggunakan google form. Teknis analisis data pada penelitian ini adalah dengan Structural Equation Modelling (SEM) dengan menggunakan SmartPLS 3.0 sebagai alat pengolahan data. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa.Efektifitas Kepemimpinan dan pengembangan karir tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan pada Sekretariat DPRD Provinsi Riau. Sementara itu, Komitmen Afektif berpengaruh signifikan secara langsung terhadap kinerja pegawai Sekretariat DPRD Provinsi Riau. Efektifitas Kepemimpinan dan pengembangan karir berpengaruh signifikan secara langsung terhadap komitmen afektif pegawai Sekretariat DPRD Provinsi Riau. Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa komitmen afektif mampu memediasi hubungan antara Efektifitas Kepemimpinan dan pengembangan karir terhadap kinerja pegawai pada Sekretariat DPRD Provinsi Riau

Cite

CITATION STYLE

APA

Asnaldi, Adolf Bastian, & Donal Devi Amdanata. (2023). Pengaruh Efektivitas Kepemimpinan dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekretariat DPRD Provinsi Riau Dengan Komitmen Afektif Sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Terapan, 5(1), 32–40. https://doi.org/10.31849/jmbt.v5i1.14517

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free