Peran Kewirausahaan Sosial terhadap Pengembangan Usaha Sektor UMKM Saat Kondisi Pandemi Covid 19 di Kota Makassar

  • Anugrah Lutfi
  • Verawaty
N/ACitations
Citations of this article
83Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti peran kewirausahaan sosial berpengaruh pada pengembangan usaha sektor UMKM saat kondisi pandemic covid 19 di Makassar. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 100 orang pelaku UMKM di kota Makassar. Adapun Hasil penelitian menggunakan analisa regresi sederhana menunjukkan hasil analisis parsial dengan uji t bahwa variabel kewirausahaan sosial tidak berpengaruh dan tidak signifikan dalam meningkatkan usaha sektor UMKM yang ada di kota Makassar pada saat kondisi pandemic covid 19.

Cite

CITATION STYLE

APA

Anugrah Lutfi, & Verawaty. (2020). Peran Kewirausahaan Sosial terhadap Pengembangan Usaha Sektor UMKM Saat Kondisi Pandemi Covid 19 di Kota Makassar. Paradoks : Jurnal Ilmu Ekonomi, 3(2), 200–205. https://doi.org/10.57178/paradoks.v3i2.583

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free