LITERASI KEUANGAN DAN KEPUASAN KEUANGAN DENGAN GENDER SEBAGAI MODERASI: STUDI PADA MAHASISWA DI KOTA PALEMBANG

  • Yulinar B
  • * Y
  • Umrie R
N/ACitations
Citations of this article
111Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pengaruh literasi keuangan terhadap kepuasan keuangan dan menganalisis peran gender sebagaimoderasi hubungan literasi keuangan dan kepuasan keuangan. Responden penelitian sebanyak 100orang yang tersebar baik dari Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) diKota Palembang. Instrumen penelitian dengan menggunakan kuesioner. Pengumpulan data secaraonline dan ofline. Metode analisis data dengan Structural Equation Modeling (SEM). Penelitian inimenemukan bahwa terdapat pengaruh signifikan positif literasi keuangan terhadap kepuasankeuangan. Namun, gender bukan sebagai moderasi dalam hubungan literasi keuangan dan kepuasankeuangan. Teori tentang personal finance dalam konteks kepuasan keuangan masih perlu dieksplorkembali, mengingat perilaku setiap individu berbeda dikarenakan perbedaan latar belakang dan situasisaat pengambilan data penelitian.

Cite

CITATION STYLE

APA

Yulinar, B., * Y., & Umrie, R. H. (2020). LITERASI KEUANGAN DAN KEPUASAN KEUANGAN DENGAN GENDER SEBAGAI MODERASI: STUDI PADA MAHASISWA DI KOTA PALEMBANG. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Equilibrium, 6(1), 1–16. https://doi.org/10.47329/jurnal_mbe.v6i1.424

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free