ANALISIS LAPORAN ARUS KAS PADA LPD DESA PAKRAMAN PENGLATAN PERIODE 2013-2014

  • Yudiarta K
N/ACitations
Citations of this article
8Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Dalam mengawasi arus kas dibutuhkan laporan arus sehingga dapat diketahui perkembangan kas yang ada didalam LPD tersebut terkait dengan penerimaan kas maupun pengeluaran kas serta penilaian terhadap kegiatan usaha (operasi, investasi, dan pendanaan) yang terkait dengan kas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) laporan arus kas pada LPD Desa Pakraman Penglatan periode 2013-2014, dan (2) analisis laporan arus kas pada LPD Desa Pakraman Penglatan periode 2013-2014. Objek dalam penelitian ini adalah laporan arus kas pada LPD Desa Pakraman Penglatan dan analisis laporan arus kas pada LPD Desa Pakraman Penglatan. Pengumpulan data menggunakan metode dokumentasi. Kemudian data yang telah dikumpulkan diolah dengan menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Kata-kata kunci : Analisis, Laporan Arus Kas dan LPD Desa Pakraman Penglatan

Cite

CITATION STYLE

APA

Yudiarta, K. (2018). ANALISIS LAPORAN ARUS KAS PADA LPD DESA PAKRAMAN PENGLATAN PERIODE 2013-2014. Jurnal Akuntansi Profesi, 9(1), 23. https://doi.org/10.23887/jap.v9i1.21027

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free