SIRUP DAUN SIRSAK (Annona muricata L) DENGAN PENAMBAHAN SARI JERUK NIPIS (Citrus Aurantifolia)

  • Pade S
  • Angelia K
  • Bulotio N
N/ACitations
Citations of this article
14Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui tingkat penerimaan secara organoleptik dan sifat kimia sirup daun sirsak dengan penambahan sari jeruk nipis.  Uji yang dilakukan adalah uji organoleptic meliputi rasa, warna dan aroma dengan menggunakan metode hedonic serta uji terhadap sifat kimia meliputi kadar abu, total gula, vitamin C dan rendemen.  Hasil uji organoleptik menggunakan metode hedonik atau tingkat kesukaan pada 30 orang panelis baik dari segi rasa, warna dan aroma. Tingkta kesukaan terhadap warna memperoleh nilai rata-rata 4,98%, aroma memperoleh nilai rata-rata 4,69% dan rasa memperoleh nilai rata-rata 5,71%. Sedangkan analisis kimia berupa kadar abu memperoleh nilai rata-rata 0,02%, kadar gula memperoleh nilai rata-rata 52,93%, vitamin C memperoleh nilai rata-rata 3,76% dan rendemen memperoleh nilai rata-rata 88,99%.

Cite

CITATION STYLE

APA

Pade, S. W., Angelia, K. O., & Bulotio, N. F. (2022). SIRUP DAUN SIRSAK (Annona muricata L) DENGAN PENAMBAHAN SARI JERUK NIPIS (Citrus Aurantifolia). Journal Of Agritech Science (JASc), 6(02), 81–88. https://doi.org/10.30869/jasc.v6i02.954

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free