ANALISIS PERBANDINGAN TIGA METODE UNTUK MENDIAGNOSA PENYAKIT MATA PADA MANUSIA

  • Adam A
N/ACitations
Citations of this article
49Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Untuk mendiagnosa penyakit mata pada manusia diperlukan perhitungan probabilitas yang terbaik. Karena mata merupakan salah satu bagian terpenting pada tubuh manusia yang harus di jaga kesehatannya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbandingan dari 3 metode diantaranya : metode Case-Based Reasoning, Naïve Bayes dan Certainty Factor sehingga bisa diketahui metode mana yang terbaik untuk melakukan pendiagnosaan. Setelah melakukan perbandingan, untuk perhitungan metode Case-Based Reasoning didapatkan hasil probabilitas 61,6 %, metode Naïve Bayes didapatkan hasil 56,36% dan metode Certainty Factor didapatkan hasil 90,4%. Dapat disimpulkan, metode Certainty Factor adalah metode yang terbaik untuk melakukan pendiagnosaan penyakit mata pada manusia. Setelah itu, akan dibuatkan suatu sistem pakar menggunakan metode Certainty Factor untuk mendiagnosa penyakit mata pada manusia. Sistem pakar merupakan peniru suatu pakar dalam melakukan diagnosis suatu penyakit. Tujuan dibuatkan sistem pakar ini, supaya dapat membantu pasien untuk mendiagnosa jenis penyakit mata apa berdasarkan gejala gejala yang dialaminya.

Cite

CITATION STYLE

APA

Adam, A. F. (2021). ANALISIS PERBANDINGAN TIGA METODE UNTUK MENDIAGNOSA PENYAKIT MATA PADA MANUSIA. JATISI (Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi), 8(4), 1654–1664. https://doi.org/10.35957/jatisi.v8i4.1092

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free