KAJIAN CARA BERPIKIR SPIRITUAL TENTANG KARAKTER KRISTUS DAN PENERAPANNYA BAGI KEHIDUPAN PELAYANAN DI GEREJA ISA ALMASIH JEMAAT SUKOREJO-KENDAL JAWA TENGAH

  • Yuswati H
N/ACitations
Citations of this article
19Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Abstract : This study aims to examine the spiritual way of thinking about the character of Christ and its application in a ministry of the church and God's people. The totality of service, the price of loyalty, sacrifice, obedience to authority is a Christian spirituality based on the character of Christ which has an impact on character building and faith growth related to the trials and sufferings that God allows for His church. As a result of that suffering resulted in disappointment, pain, bitterness, misunderstanding, unforgiveness, there were many failures in the ministry that resulted in divisions in the church.With regard to the objectives and results of the research, it shows that the problem of suffering as a result of the dispute is a challenge for the church so that the church is restored and experiences victory and returns to the vision and mission of preaching the gospel, so that His church continues to work and continues to fill with works that stand the test to build His temple. holy one. Abstrak : Penelitian ini bertujuan mengkaji mengenai cara berpikir spiritual tentang karakter Kristus dan penerapannya dalam sebuah pelayanan gereja dan umat Allah. Totalitas pelayanan, harga kesetiaan, pengorbanan, ketaatan pada otoritas adalah spiritualitas Kristiani yang didasarkan pada karakter Kristus yang berdampak pada pembangunan karakter dan pertumbuhan iman yang berkaitan dengan ujian dan penderitaan yang diijinkan Tuhan bagi gerejaNya. Akibat dari penderitaan itu mengakibatkan kekecewaan, kepedihan, kepahitan, kesalahpahaman, tidak bisa mengampuni, terjadi banyak kegagalan dalam pelayanan yang mengakibatkan perpecahan dalam jemaat.Berkaitan dengan tujuan dan hasil penelitian menunjukkan bahwa permasalahan penderitaan akibat dari perselisihan tersebut merupakan sebuah tantangan gereja agar gereja dipulihkan dan mengalami kemenangan serta kembali kepada visi dan misi pemberitaan Injil, sehingga gerejaNya terus berkarya dan terus mengisi dengan karya-karya yang tahan uji untuk membangun baitNya yang kudus.

Cite

CITATION STYLE

APA

Yuswati, H. A. (2022). KAJIAN CARA BERPIKIR SPIRITUAL TENTANG KARAKTER KRISTUS DAN PENERAPANNYA BAGI KEHIDUPAN PELAYANAN DI GEREJA ISA ALMASIH JEMAAT SUKOREJO-KENDAL JAWA TENGAH. Inculco Journal of Christian Education, 2(1), 81–92. https://doi.org/10.59404/ijce.v2i1.46

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free