Kreativitas Guru BK dalam Mengimplementasikan Konseling Multikultural Melalui Layanan Bimbingan Klasikal di SMP Adhyaksa Medan

  • Harahap N
  • Grahmayanuri N
  • Thamimi I
  • et al.
N/ACitations
Citations of this article
17Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Strategi guru BK agar mendukung pemberdayaan kliennya adalah melalui konseling multikultural. Sehingga untuk mekanismenya guru BK seringkali menemukan sejumlah hambatan yang menyulitkan mereka untuk menerapkan konseling multikultural, seperti mencocokkan klien dengan latar belakang budaya yang berbeda dengan mereka. Hal ini memerlukan kreativitas multikultural pada guru BK supaya memberikan layanan konseling sesuai dengan yang telah ditentukan. Tujuan dari penelitian agar menjelaskan usaha-usaha ataupun kreativitas yang dapat dilakukan guru BK dalam proses konseling multikultural. Penelitian ini memakai metode kualitatif deskriptif. Tekhnik pengumpulan data yang digunakan yakni wawancara dan observasi. Subjek dalam penelitian ini guru BK dan peserta diidk kelas VII berjumlah 30 siswa. Hasil penelitian yakni guru BK dalam mengimplementasikan konseling multikultural menggunakan kreativitas seperti PPT, Kertas Origami, Video animasi yang membuat Siswa kelas VII tidak jenuh dalam mengikuti proses konseling multikultural ini.

Cite

CITATION STYLE

APA

Harahap, N. A. A., Grahmayanuri, N., Thamimi, I. M., Batubara, E. A., & Wahyuni, S. (2024). Kreativitas Guru BK dalam Mengimplementasikan Konseling Multikultural Melalui Layanan Bimbingan Klasikal di SMP Adhyaksa Medan. JAMPARING: Jurnal Akuntansi Manajemen Pariwisata Dan Pembelajaran Konseling, 2(1), 281–285. https://doi.org/10.57235/jamparing.v2i1.2044

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free