PENGEMBANGAN PROTOTIPE EXECUTIVE DASHBOARD PADA LEMBAGA PENGELOLA DANA CSR (CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY)

  • Sudaryono S
  • Dewanto J
  • Herdiansah A
N/ACitations
Citations of this article
9Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Pengembangan prototipe executive dashboard pada lembaga pengelola dana CSR merupakan penelitian yang dilakukan dalam rangka mengimplementasikan sebuah sistem executive dashboard yang dapat membantu manajemen lembaga pengelola dana CSR dalam mengambil keputusan. Penelitian ini dilakukan di CCSR (Cilegon Corporate Social Responsibility). Pada saat ini CCSR belum memiliki sistem dashboard. Pembangunan executive dashboard dibangun berdasarkan model pengembangan dashboard berbasis user centered design dengan menggunakan model prototipe berbasis OOAD (Object-oriented analysis and design). Prototipe diuji dengan menggunakan pengujian ISO 9126. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah prototipe executive dashboard arsip digital yang dapat dijadikan sebagai salah satu referensi pimpinan lembaga CSR dalam mengambil keputusan.   Kata Kunci: CSR, CCSR, Dashboard, ISO 9126

Cite

CITATION STYLE

APA

Sudaryono, S., Dewanto, J., & Herdiansah, A. (2017). PENGEMBANGAN PROTOTIPE EXECUTIVE DASHBOARD PADA LEMBAGA PENGELOLA DANA CSR (CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY). ICIT Journal, 3(2), 212–218. https://doi.org/10.33050/icit.v3i2.62

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free